IPNU-IPPNU Gelar Outbond Bangun Soliditas Kader
MANYAR | NUGres- Sebanyak 40 anggota PAC IPNU/IPPNU melakukan kegiatan taaruf (saling akrab) antar anggota se Kecamatan Manyar dengan outbond sehari di Kali Mireng, Sidorukun, Manyar, Gresik. Ketua PAC IPNU…
Gelar PKL, PMII Gresik Cetak Kader Unggul
MANYAR|NUGres – Pengurus Pergerakan Mahasiwa Islam Indonesia (PMII) Cabang Gresik, Sabtu (22/02/2020) kemarin tengah menggelar Pelatihan Kader Lanjut (PKL). Acara yang diadakan di Ponpes Sahliyyah Desa Peganden Kecamatan Manyar bakal…
Lailatul Ijtima’ Sebagai Ajang Konsolidasi Warga NU Sidayu
SIDAYU | NUGres - Sebanyak 800 warga NU Kecamatan Sidayu, Jum'at (21/02/2020) kemarin tumplek blek jadi satu dalam acara Lailautul Ijtima'. Acara pertemuan sebulan sekali itu menjadi ajang konsolidiasi dan penguatan…
Pesantren Raudlotus Salam dan Kisah Perjalanan Sang Kuli Batu
Tuntutan untuk Ikhlas dalam perbuatan baik memang tak semudah diucapkan, tak hanya bagi orang yang bersedekah, bagi seorang Guru, Ustadz bahkan Kiai pun, ikhlas merupakan usaha besar dan panjang yang…
Kirab Koin Muktamar Jadi Momen Kebangkitan NU Kebomas
KEBOMAS | NUGres - Sambutan luar biasa ditunjukkan nahdliyin Kebomas saat kirab Kotak Infaq (Koin) Muktamar ke-34 Lampung. Kegiatan itu menjadi momen kebangkitan Nahdlatul Ulama (NU) Kebomas. Kirab dimulai di…
Khutbah Jumat: Fenomena Wabah Corona dan Tanda-Tanda Kiamat
KHUTBAH I اَلْحَمْدُ لِلهِ الَّذِيْ وَفَّقَ مَنْ شَاءَ مِنْ خَلْقِهِ بِفَضْلِهِ وَكَرَمِهِ، وَخَذَلَ مَنْ شَاءَ مِنْ خَلْقِهِ بِمَشِيْئَتِهِ وَعَدْلِهِ. وَأَشْهَدُ أَنْ لَّا إِلٰهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، وَلَا…
Mantapkan Ideologi, PMII Qomaruddin Gelar Sekolah Aswaja
BUNGAH | NUGres -Selama dua hari yakni 19 hingga 20 Februari, Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat Qomaruddin Bungah menggelar Sekolah Aswaja. Kegiatan tersebut sebagai sarana memantapkan ideologi Ahlussunnah wal…
SMK Nurul Islam Belajar Ciptakan Pesawat Aeromodelling
MANYAR | NUGres - Ada yang berbeda susana di SMK Nurul Islam Manyar Gresik Rabu (18/02/2020) kemarin. Para siswa diberi kesempatan belajar menciptakan pesawat Aeromodelling. Terlihat para siswa sangat antusias…
Temu Banser ’99: Banser Tak Ada Matinya Untuk NU
GRESIK | NUGres - Siang ini, Rabu 19/2/2020 halaman kantor PCNU Gresik ramai kendaraan motor parkir, puluhan orang yang sudah tak lagi usia muda berpakaian atribut Banser tampak berkerumun, terdengar tawa…
LP Ma’arif Gresik, Minta Sako Pramuka Dibentuk di Setiap Kecamatan
MANYAR | NUGres - Keberadaan Satuan Komunitas (Sako) Pramuka Ma'arif Gresik memang baru hitungan jari. Di Kabupaten Gresik sendiri sementara ini hanya ada di dua kecamatan. Yakni Kecamatan Panceng dan…